RSS
Facebook
Twitter

Rabu, 26 Maret 2014

Pengertian Encoder dan Decoder

Pengertian Encoder dan Decoder ?

Pembaca, sudah lumayan lama saya tidak menulis. Sangking padetnya jadwal kuliah dan tugas kuliah yang datang bertubi-tubi, bagaikan hujan salju yang apabila terus di tumpuk akan membentuk sebuah gunung es yang membeku. Pembaca, pada kesempatan kali ini saya akan menulis sebuah materi yang mungkin bisa menambah pengetahuan kita semua. Sehubungan pada hari ini, saya telah belajar materi komunikasi data saya akan mencoba sedikit berbagi pengertian.

Mungkin pembaca pernah mendengar atau membaca istilah ENCODER dan DECODER.
Apa itu ?

Saya sempat kebingungan ketika mendengar istilah ini. karena saya baru tingkat 2 sedangkan ini merupakan mata kuliah yang harusnya di ambil di tingkat 4.

Encoder  adalah sebuah rangkaian yang menerjemahkan keaktifan salah satu inputnya menjadi urutan bit-bit biner, Encoder terdiri dari beberapa input line, hanya salah satu dari  input -input tersebut diaktifkan pada waktu tertentu,yang selanjutnya akan menghasilkan kode output N-bit, atau lebih simpelnya Encoder dapat diartikan membuat kode atau sandi.


Decoder adalah adalah rangkaian logika yang menerima input-input biner danmengaktifkan salah satu output-nya sesuai dengan biner input-nya, nahh lebih simole dapat disebut memecahkan kode atau sandi.

Semoga bermanfaat.:)

2 komentar:

  • Unordered List

  • More Text